In House Training Service Excellence, Handling Complaint, dan Komunikasi Efektif Pegawai RS UNS

In House Training Service Excellence, Handling Complaint, dan Komunikasi Efektif Pegawai RS UNS

Hai, Sobat Sehat!

Pasti senang kan kalau kami melayani Sobat Sehat dengan pelayananan prima?

Untuk itu, Minggu, 20 Oktober 2019, RS UNS menyelenggarakan In House Training (IHT) Service Excellence, Handling Complaint, dan Komunikasi Efektif yang diikuti oleh 80 pegawai dari berbagai unit pelayanan di RS UNS. Kegiatan ini dilaksanakan di Auditorium MERC Lt. 2 RS UNS.

Pelatihan yang diberikan oleh Tulus Setiono, S.Kep.Ners., M.P.H. dari RSUD Banyumas ini bertujuan melatih para petugas agar dapat memberikan pelayanan secara prima, sesuai prosedur kepada pasien dan keluarga pasien. Juga untuk melatih petugas agar terampil dan tepat dalam menerima dan menangani komplain.

Jadi, bagaimana Sobat Sehat? Hari ini kami sudah terlihat beda kan? Semakin Care, Commitment dan Conscience ya.

Karena untuk Anda kami ada!

#rsuns
#rumahsakituns
#care
#commitment
#conscience
#serviceexcellence
#complainhandling
#komunikasiefektif
_____________
Website : rs.uns.ac.id
Facebook : fb.me/rumahsakituns
Instagram : @rumahsakituns
Twitter : twitter.com/rumahsakituns